Sedang mencari ide resep bapao isi gula kacang yang unik? Cara membuatnya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan bahkan tidak sedap. Padahal bapao isi gula kacang yang enak harusnya sih punya aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari bapao isi gula kacang, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika ingin menyiapkan bapao isi gula kacang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa jadi sajian spesial.
Di bawah ini ada beberapa cara mudah dan praktis untuk membuat bapao isi gula kacang yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Bapao isi Gula Kacang menggunakan 14 jenis bahan dan 8 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam menyiapkan hidangannya.
Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan untuk menyiapkan Bapao isi Gula Kacang:
- Sediakan Bahan A
- Sediakan 180 gr tepung terigu rendah protein (me: Kunci)
- Siapkan 70 gr tepung Tang Mien (skip aja kalo ga punya, total tep terigu nya jdi 250 gr)
- Gunakan 3/4 sdm ragi instan (me: Fermipan)
- Sediakan 1/2 sdt baking powder
- Gunakan 60 gr gula pasir
- Ambil 15 gr susu bubuk vanilla (me: Dancow)
- Gunakan 125-130 mL air es (boleh ganti susu cair dingin)
- Gunakan Bahan B
- Sediakan 25-30 gr margarin (suhu ruang)
- Sediakan 1/4 sdt garam halus
- Sediakan Bahan C (Filling)
- Gunakan 125 gr kacang tanah
- Gunakan 125 gr gula merah
Cara membuat Bapao isi Gula Kacang:
- Campur semua bahan A dlm satu baskom, masukkan air es secara bertahap aja, pakai kecepatan rendah sampe adonan stengah kalis (kira� 5 menit). Masukkan bahan B kedalam baskom. Naikkan kecepatan mixer sedikit dan terus uleni sampai benar� kalis elastis (6-7 menit).
- Tutup adonan menggunakan cling wrap atau kain serbet bersih yg lembab (agak basah) slm 50-60 menit/1 jam agar mengembang 3-4x dr ukuran adonan semula (me: 40 menit mengembang smpurna taruh diatas ricecooker yg menyala)
- Sambil menunggu adonan mengembang, cuci kacang tanah yg akan digunakan untuk filling, keringkan, lalu tumbuk kasar (jgn trlalu halus), sangrai tumbukkan kacang sampai warna kecoklatan dgn api kecil (jgan kegedean apinya nanti gosong rasanya pahit). Masukkan sisiran gula merah, sangrai sebentar aja ya gula merahnya. Angkat. Sisihkan.
- Stelah mengembang buka clingwrap/serbet dan kempeskan adonan. Lipat� dan gulungkan sempurna. Gilas pakai roling pin agar brbentuk bulat. Bagi menjadi bbrapa bagian sm besar (boleh ditimbang klo mau biar bagus ya merata gede nya, kalo sy sih nggak ditimbang cz gak smpet Moms hihihi)
- Lumuri tangan kita dgn tepung trlebih dahulu ya biar ga lengket, ambil perbagian adonan, bulatkan, lalu pipihkan (bisa pake rolling pin biar rapi dan lebih mulus, me: manual penyet� aja deh haha^^), lalu isi dgn gula kacang dan bentuk sesuai selera.
- Kukus adonan slm 7-10 menit dgn api sedang (HARUS pakai kain serbet untuk alas tutup panci kukusan ya agar air tidak merusak adonan bapao). Jangan buka tutup kukusan saat sedang mengukus ya biar gak mengkerut kulit bapaonya nanti. Stelah matang matikan api dan tunggu sbntr (1-2 menit) baru buka tutup kukusannya.
- Sajikan selagi hangat 👌�
- Lembut n empuk banget ya Mom, mengembangnya jg sempurna. Even udah dingin pun tetep empuk nggak jdi keras kok ;)
Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara menyiapkan bapao isi gula kacang yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!